Kenapa kita tidak mengirim misi berawak ke Titan? Inilah alasanya
Titan adalah salah satu satelit Saturnus, tidan adalah satu-satunya objek antariksa selain bumi yang diketahui memiliki cairan dipermukaanya. Dengan kandungan atmosfirnya, para ilmuan mengklaim Titan sebagai objek paling mirip bumi. Tapi, kenapa kita tidak mengirim misi berawak ke Titan? Inilah alasanya
1.Titan terlalu dingin.
Ya, suhu di titan memang sangat dingin, suhu -179derajatCelsius akan membekukan kita.
2. Atmosfir titan berbeda dengan atmosfir Bumi.
Kandungan nitrogen dan metana diatmosfir titan benar benar akan membunuh setiap kehidupan yang kita ketahui.
3. Tidak ada air di Titan.
Kita tahu bahwa Di Titan memang ditemukan adanya cairan di permukaannya, dan menjadikan satu-satunya objek luar angkasa yang diketahui memiliki cairan di permukaannya selain Bumi, tetapi bukan air cair seperti dibumi, melainkan metana dan etana cair.
4. Kurangnya Tehnologi yang kita miliki.
Dengan tehnologi yang kita miliki saat ini, kita membutuhkan waktu hampir 7 tah